Press Release #6

 

Giat  Tim Gugus Kendali Covid-19 Kelurahan Tegal Alur Dalam Rangka Pencegahan Covid-19

Jakarta (Senin, 28/09/2020) – Kelurahan Tegal Alur kembali mengadakan kegiatan pencegahan Covid-19 karena di Jakarta kembali dilaksanakannya PSBB, maka untuk mengendalikan dan mencegah penyebaran mata rantai Covid-19 ini Kelurahan Tegal Alur melakukan kegiatan rutin untuk pencegahan dilingkungan wilayah Kelurahan Tegal Alur.

Kegiatan ini diikuti oleh Lurah Kelurahan Tegal Alur, Kasi Ekbang, Staf Muslim, Binmas Kelurahan Tegal Alur, TP PKK Tegal Alur, Satpol PP Kelurahan Tegal Alur, Ketua RW 010 dan 011 Kelurahan Tegal Alur, Para Ketua RT di RW 010 dan RW 011, FKDM Kelurahan Tegal Alur, Kader PKK Dawis.

Kegiatan ini diawali dengan sosialisasi 3M (memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak) di jalanan umum, jalanan gang di dalam pemukiman warga RW 010 dan 011 Tegal Alur menggunakan Kentongan dan pengeras suara. Kedua, penyemprotan desinfektan di sarana umum gang yang dilalui kampanye 3M di RW 010 dan 011. 


 

Komentar